Pelatihan Kalibrasi Online

Pelatihan kalibrasi online dilaksanakan secara daring (online) melalui aplikasi zoom. Pelatihan hanya meliputi teori kalibrasi, tidak termasuk praktek kalibrasi.

Keunggulan Pelatihan Kalibrasi Kami

Dimensi

Pelatihan kalibrasi alat ukur dimensi, seperti caliper, micrometer, height gauge, dll.

Dimensi

Read More

Volumetrik

Pelatihan kalibrasi alat ukur volumetirk seperti labu ukur, mikropipet, tanki, dll

Volumetrik

Read More

Massa

Pelatihan kalibrasi alat ukur massa, seperti timbangan dan anak timbangan

Tekanan

Pelatihan kalibrasi alat ukur tekanan seperti pressure gauge, pressure transmitter, pressure recorder, dll

Tekanan

Learn More

Suhu & Kelembaban

Pelatihan kalibrasi alat ukur suhu & kelembaban seperti thermometer, enclosure, thermohygrometer, dll

Suhu & Kelembaban

Read More

Kelistirkan

Pelatihan kalibrasi alat ukur kelistrikan seperti multimeter, clampmeter, insulation tester, dll

Kelistrikan

Read More

Waktu & Frekuensi

Pelatihan kalibrasi alat ukur waktu & frekuensi, seperti stopwatch, tachometer, dll

Waktu & Frekuensi

Read More

Instrument Analitik

Pelatihan kalibrasi alat ukur instrument analitik seperti viscometer, ph meter, turbidymeter, dll

Instrument Analitik

Read More

Hardness

Pelatihan kalibrasi alat ukur hardness / kekerasan, seperti rockwell, brinnel, vickers, dll

Hardness / Kekerasan

Read More

Aliran

Pelatihan kalibrasi alat ukur aliran seperti flowmeter, laminar air flow, anemometer

Gaya & Torsi

Pelatihan kalibrasi alat ukur gaya & torsi, seperti universal testing machine, torque wrench, dll

Gaya & Torsi

Read More

Power Plant

Pelatihan kalibrasi alat ukur pada power plant seperti pressure transmitter, temperature transmitter, flow transmitter dll

Power Plant

Read More

Sertifikat pelatihan kalibrasi tidak memiliki logo KAN. Tidak ada penyelenggara pelatihan kalibrasi yang dapat mencantumkan logo KAN pada sertifikat pelatihannya. Untuk dapat menjadi teknisi kalibrasi, hanya dibutuhkan sertifikat pelatihan kalibrasi, tanpa perlu adanya logo KAN pada sertifikat tersebut.

Tidak bisa, karena pelatihan online hanya meliputi teori kalibrasi, tanpa praktek kalibrasi. Untuk dapat memenuhi prasyarat menjadi teknisi kalibrasi, harap mengikuti pelatihan kalibrasi reguler atau khusus, kedua pelatihan tersebut meliputi teori dan praktek kalibrasi. Pelatihan kalibrasi kami mengajarkan metode kalibrasi yang sesuai dengan aturan KAN ISO 17025, karena kami menggunakan metode tersebut pada laboratorium kami, yang sudah terkarkretiasi KAN ISO 17025. Instruktur pelatihannya pun merupakan praktisi kalibrasi terkait bidang yang diajarkan.

Durasi pelatihan kalibrasi yaitu 2 hari per bidang, sekitar 3 alat ukur. Jika jumlah alat yang ingin dipelajari banyak, durasi pelatihannya pun akan menyesuaikan.

Pelatihan kalibrasi khusus dapat dilaksanakan onsite di lokasi peserta. Pilihan bidang juga dapat disesuaikan dengan kebutuhan peserta. Namun untuk praktek kalibrasi, perlu diperhatikan ketersediaan alat praktek tersebut di lokasi peserta. Silahkan hubungi marketing kami untuk konsultasi lebih lanjut. quisquam